
Ops Sikat Krakatau 2019 Non TO, Polsek Seputihsurabaya Bekuk Pelaku Curas
OnRadarlamteng.com, SEPUTIHSURABAYA – Operasi Sikat Krakatau 2019 Non TO (Target Operasi) yang dilakukan Polsek Seputihsurabaya, Lampung Tengah (Lamteng) mendapat sasaran. Unit reskrim polsek setempat berhasil membekuk pelaku tindak pidana curas, pada Rabu (10/7/2019). Ini dikatakan Kapolsek Seputihsurabaya Iptu Desherison Syaputra mewakili Kapolres…