
Sekretaris Dinas Pendidikan Lamteng Erdalina, Tanamkan Loyalitas Bekerja dengan Hati
OnRadarlamteng.com, GUNUNGSUGIH – Aktifitas yang padat tidak membuat seorang Erdalina,S.Pd,MM yang merupakan Sekretaris Dinas Pendidikan Lanteng untuk selalu menanamkan rasa dalam bekerja dengan hati. Hal ini diyakini akan memberi kemudahan dalam mengerjakan segala urusan. ” Jika bisa dipermudah kenapa harus dipersulit, karena…