
Bersama Police Goes To School, SMAN 1 Terusannunyai Peringati Harkitnas ke-115
OnRadarlamteng.com, TERUSANNUNYAI – Dalam rangka memperingati hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) yang ke-115, Sat Lantas Polres Lampung Tengah, Polda Lampung menggelar Police Goes To School ditingkat SMP, SMA, dan SMK secara serentak di Kabupaten Lampung Tengah, salah satunya di SMA Negeri 1 Kecamatan…