Radarlamteng.com, GUNUNGSUGIH – Langkah nyata dilakukan oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP), Pemerintah Kabupaten Lampung Tengah (Lamteng), dalam upaya mengantisipasi adanya tindak pelanggaran masyarakat, saat bulan Ramadhan 1443 H. Terbukti, Sat Pol PP Kabupaten Lamteng didampingi TNI, menggelar operasi Pekat…